-->

Strategi 15 Menit Momentum

Pada postingan terdahulu sudah banyak di bahas mengenai teknik simple dengan menggunakan indikator bawaan metatrader, pada kali ini akan kita bahas strategi 15 menit menggunakan momentum.

Sistem ini bisa diterapkan di semua pair, dengan menggunakan time frame 15min.

Indikator yang dibutuhkan anatara lain:
- Indikators Heiken Ashi. EMA 5 – Close – warna biru. EMA 8 – Open – warna hijau.
- Indikator Dinapoli stoch (8,3,3)


Setup Buy
EMA 5 crosses EMA 8 dari bawah dan bergerak keatas Indikator Dinapoli stochastic juga dari terlihat bergerak dari bawah ke atas (garis biru cross garis merah) Indikator Momentum VT (10) diatas level 0 Bar heiken ashi tergambar berwarna putih.


Setup Sell
Ema 5 crosses EMA 8 dari atas bergerak ke bawah. Indikator Dinapoli stochastic juga crossed dari atas dan bergerak kebawah. menunggu dari sinyal QQE terlihat) Bar heiken ashi tergambar berwarna merah.


Exit posisi
Close posisi jika indicator QQE muncul tanda panah yang berlawanan dari sinyal open entry dan juga EMA saling crosses berlawana dari sinyal masuk.

0 Response to "Strategi 15 Menit Momentum"

Post a Comment