-->

Contoh Dan Cara Entry Level Fibo Musang

pada bagian terdahulu kita telah membahas apa itu fibo musang, dan bagaimana menarik fibo musang, jika anda belum membaca atau mengetahui apa itu fibo musang, saya sarankan anda baca terlebih dahulu postingan sebelumnya, karena untuk bisa memahami postingan ini anda harus paham dan tau dahulu postingan sebelumnya, untuk mengetahui apa itu fibo musang, silahkan klik Link Ini.
dan bagi yang ingin mendownload ebooknya silahkan klik link ini untuk DOWNLOAD ebook fibo musang.

atau baca juga: Teknik Fibo Musang bikin Profit Melimpah



nah pada bagian ini saya akan menjelaskan bagaimana entry fibo musang mulai dari Entry Level 1 sampai entry level 10.
oke kita mulai saja.

ENTRI LEVEL 1 fibo musang
Entry level 1 yaitu pola a-b-c candlestick pattern dimana candle b adalah retracement.
Entry ini hanya digunakan pada tf D1 dan H4 saja.
Kenali pasti point B di D1 dan tandakan zone pada jarum candle.

1. buat Tanda di  point B  timeframe Daily


2. kemudian ganti chart pada timeframe H4, buat horizontal line pada body candle tertinggi/terendah
dalam zone retracement b
3. Tunggu hingga price retest dalam horizontal line(zone entry)





TUNGGU DULU, MAU PUNYA KAOS KEREN KAYA GINI?




SEGERA ORDER, KLIK DISINI





ENTRY LEVEL 2 fibo musang
Entry level 2 harus mengikuti beberapa syarat.
􀁸 Cb1 break
􀁸 Entry pada zone initial break



Baca Juga: Teknik Fibo Musang (part2)



ENTRI LEVEL 3 fibo musang
Entry level 3 harus mengikuti beberapa syarat.
􀁸 Cb1 dan Cb2 break
􀁸 Entry pada zone initial break
Entry level 3 memberi lebih banyak pips karena market akan berubah secara total.




ENTRY LEVEL 4 fibo musang
Entry level 4 adalah biasa dikenal cbr key yaitu reentry
Ciri2 nya
􀁸 Ada momentum 3 candlestick atau lebih secara terus-menerus
􀁸 Berlaku retracement dan breakout
􀁸 Candlestick terakhir dalam retracement ini dinamakan cbr key.





Entry level 5
Terjadi setelah entry level 4 terjadi dan disambung oleh satu lagi pullback dan breakout.




Untuk Entry level selanjutnya akan kita bahas di lain kesempatan, bersambung...
Related Posts